VISI
“Terwujudnya Tata Kelola Pemerintah Desa yang Baik, Masyarakat Desa yang Aman, Sejahtera, dan Berakhlak Mulia”
MISI
- Meningkatkan manajemen pemerintah yang demokratis, terbuka, bersih dan partisipatif
- Meningkatkan pelayanan publik
- Meningkatkan koordinasi kerja sama, serta partisipasi masyarakat (gotong royong) untuk menciptakan desa yang bersih, indah, aman dan tentram
- Meningkatkan sumber daya manusia (SDM) dan memanfaatkan potensi alam desa untuk kesejahteraan masyarakat
- Meningkatkan kemandirian desa bidang ekonomi, sosial dan budaya
- Menciptakan kerukunan umat beragama melalui Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB) Desa Sidowaluyo
